Setelah setahun bergabung di grup Postcrossing dan mengikuti puluhan giveaway, akhirnya saya memenangkan sebuah giveaway yang diadakan oleh Lecsandro. Kartu pos ini sendiri sepertinya merupakan seri kartu pos untuk menyambut penyelenggaraan Piala Dunia Brasil 2014. Terdapat 3 buah prangko di kartu pos ini, salah duanya bergambar terompet. Menyenangkan untuk mendapatkan kartu pos ini :) thank you so much, Lecsandro, obrigado por este cartão agradável. Espero copa do mundo que será realizada no Brasil de sucesso :)
Halo, salam kenal.
BalasHapusAku juga dpt lho postcard ini. Hadiah GA diforum.
Tapi belum nyampe' :(
Halo :) salam kenal kembali. Terima kasih sudah mampir ^^
HapusSemoga kartunya segera sampe ya :)